Cara Root Smartfren Andromax Q G36C1H 4G LTE

Posted by

Cara Root Smartfren Andromax Q G36C1H 4G LTE - Smartfren kini membuat trobosan baru yaitu kecepatan supercepat 4G, ini merupakan strategi terbaik smartfren dengan mengeluarkan beberapa varian smartphone 4G, salah satunya yaitu andromax Q. Bagi modder kebutuhan kustomisasi memang menjadi hal yang menyenangkan, tapi untuk dapat melakukan itu semua ponsel harus sudah diroot.

Cara Root Smartfren Andromax Q G36C1H 4G Lte

Bagi kalian para user perangkat Smartfren Andromax Q 4G Lte yang masih bingung atau tidak berhasil me-root device-nya tidak perlu bingung lagi, karena ada cara mudah untuk melakukannya. Oleh karena itu kali ini kami akan share cara paling mudah root Smartfren Andromax Q 4G Lte, tentunya cara ini mudah untuk Anda praktikan.Nah lalu bagaimana cara root andromax Q ini ?

Ada dua cara untuk melakukan root andromax Q ini yaitu lewat Komputer PC atau langsung melaui Ponsel dan kedua cara tersebut sangat mudah, Oke tidak perlu panjang lebar lagi disini kami akan berikan kedua cara tersebut, silahkan kamu simak baik-baik step by step tutorial di bawah dengan teliti.

Cara root Andromax Q Lewat PC
  • Download Iroot.exe disini, lalu install di PC.
  • Sambungkan Ponsel ke PC, jangan lupa aktifkan USB Debuging.
  • Buka aplikasi Iroot yang telah di Install di PC.
  • Klik Root.
  • Standby di layar ponsel, bila ada warning, pilih "install anyway".
  • Tunggu sampai proses berhasil.
  • Stelah proses root berhasil cabut kabel USB.
  • Done, selamat kini Andromax Q kamu sudah berstatus root.
Cara root Andromax Q Langsung Melaui Ponsel
  • Download KingRoot 4.8 Terbaru disini
  • Install Kingroot, kemudian jalankan!
  • Pastikan ponsel terhubung ke internet dan koneksi stabil.
  • Pilih Root, tunggu beberapa saat.
  • Selamat kini Andromax Q sudah berhasil di Root.
Bagaimana kedua cara diatas sangat mudah bukan? Untuk memastikan status Root kamu bisa install aplikasi root checker di playstore. Sekian Tutorial Root kali ini semoga membantu, terimakasih telah berkunjung.


Blog, Updated at: 22.16.00

0 komentar:

Posting Komentar